FILOSOFI


Badan Pengelola Gelanggang Olahraga Bung Karno melestarikan dan mengembangkan kawasan Gelanggang Olahraga Bung Karno untuk tetap dapat berfungsi sebagai ruang terbuka hijau.

Badan Pengelola Gelanggang Olahraga Bung Karno meningkatkan dan mengembangkan kualitas prasarana untuk mendukung kegiatan olahraga bertaraf nasional, regional, maupun internasional.

Badan Pengelola Gelanggang Olahraga Bung Karno mengembangkan fungsi-fungsi kawasan sebagai bagian dari ibukota negara dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat sekaligus dukungan kepada olahraga nasional.

Badan Pengelola Gelanggang Olahraga Bung Karno kemandirian melalui usaha meningkatkan intensitas pemanfaatan ruang, menjadikan kawasan sebagai obyek wisata yang monumental dan meningkatkan intensitas pembangunan ruang prasarana olahraga dan rekreasi.

0 Komentar